kata internet sudah lah tidak asing dikehidupan zaman sekarang ini, Dengan internet kita bisa berkomunikasi oleh siapanpun dan dimana pun mereka yang kita hubungi.
bahkan sekarang bukan hanya untuk saling berkomunikasi internet sekarang banyak digunakan untuk mengerjakan tugas
tetapi untuk semua hal itu ada hal-hal yang harus diperhatikan dan sebagai aturan main berinternet, ada etika berinternet
diantaranya :
* Sopan dalam berkata-kata
* Dapat menyaring informasi yang kita perolah dari berinternet
* Dapat menyaring hal-hal yang pantas atau tidak pantas untuk di share dikehidupan maya yang diketahiu oleh banyak orang
* Tulisan dalam pengetikan pun harus rapi dan sopan
* Harus menulis dengan sesuai menggunakan EYD
dan lain sebagainya
sebelum kita terlalu jauh masuk dalam kehidupan internet marilah belajar untuk dapat beretika sopan di dalam penggunaannya :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar